Perkembangan teknnologi informasi modern telah berkembang pesat, hal ini memungkinkan kita untuk dapat saling terhubung dengan orang - orang dengan mudah. Perkembangan teknologi informatika memunculkan banyak media sosial yang memerikan banyak fasillitas berbagi informasi, mulai dari berbagi foto, video dan lain - lain. Maraknya pengguna media sosial merambah semua kalangan tua, muda, laki - laki, perempuan remaja juga ibu rumah tangga. kita akrab dengan istilah bahaya internet bagi anak - anak dan remaja dan sering menjadi bahasan dalam seminar bahkan masuk kurikulum sekolah, tapi kita lupa bahwa internet dan media sosial juga memberi dampak tersendiri pada kalangan ibu rumah tangga.Berikut beberapa dampak negatif media sosial dan internet bagi ibu rumah tangga.
Berita olah raga, otomotif dan seputar kita