Membuat
foto dengan efek blur pada background tidaklah sulit bila kita mengambil foto
dengan kamera slr atau dslr apalagi menggunakan lensa lensa yang khusus, tapi
jadi sulit kalo kamera yang digunakan tidak memungkinkan untuk membuat efek
blur. Hal ini dapat diatasi dengan melakukan editing dengan photosop,
bagaimana? Ini triknya.
Bukalah
foto yang akan diedit, kemudian lakukan
seleksi pada background seperti yang telah dibahas pada artikel sebelumnya.
Gambar
Background yang sudah terseleksi
Beri
efek blur dengan cara klik menu filter pilih blur, gausian blur dan atur
tingkat blur pada radius sesuai kebutuhan. Klik ok dan selesai.
Gambar
Background setelah diberi efek gausian blur
Selamat
mencoba semoga bermanfaat